Sukses

Lifestyle

Sering Melamun Main ke Pantai, Seperti Ini Dirimu Saat Ini!

Fimela.com, Jakarta Meski terkesan bukan kegiatan yang bermanfaat, ternyata melamun tidak selalu menjadi hal buruk untuk dilakukan. Psikiater Gail Saltz dalam Reader's Digest mengatakan bahwa melamun bisa menjadi cara membangkitkan kreativitas, merenung, menyelesaikan masalah dan bahkan menenangkan diri sendiri.

Bahkan apa yang sering kamu lamunkan ternyata menyimpan makna tersembunyi yang ternyata bisa mengungkap kepribadian. Jika kamu sering melamun pergi ke pantai dengan teman-teman atau keluarga, kamu adalah orang yang bahagia dengan hidupmu.

Tebak kepribadian dari Apa yang Dilamunkan

Penelitian menemukan bahwa ketika seseorang melamun dengan membayangkan orang-orang terdekatnya, kemungkinan besar ia puas dan bahagia menjalai hidupnya saat ini. Ia melamun karena membayangkan kegembiraan yang bisa ia dapat bersama orang-orang tersayang, hal ini memberikan ketenangan dalam pikirannya.

Jadi, kini kamu sudah tahu kepribadianmu saat ini jika kamu suka melamun pergi ke pantai dengan teman atau keluarga kan?

#GrowFearless with FIMELA

Selanjutnya: Tebak kepribadian dari Apa yang Dilamunkan

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading