Fimela.com, Jakarta Member tertua BTS, Kim Seok Jin atau yang beken dengan nama Jin, genap berusia 28 tahun pada 4 Desember 2020. Sehari sebelum hari ulang tahunnya, Jin merilis sebuah lagu sedih berjudul Abyss. Penasaran apa saja fakta seputar lagu Abyss ciptaan Jin? Yuk, cek video di atas!
Cerita Sedih di Balik Lagu Abyss Jin BTS
Willy Tobing04 Des 2020, 16:34 WIBDiperbarui 04 Des 2020, 19:45 WIB