Tak ketinggalan kolam renang privat di ruang terbuka sebagai tempat berkumpul yang seru. Di sekeliling kolam terdapat taman-taman hijau yang asri. (Foto: via Zillow)
Masuk ke dalam interior rumah, penataan ruang didominasi perabot yang cukup panjang dan lebar, sehingga tak terkesan terlalu banyak barang. (Foto: via Zillow)
Di dalam rumah juga terdapat teater kecil pribadi milik pelantun All I Want for Christmas is You tersebut. Terdapat beberapa kursi mewah untuknya dan teman-teman dekat maupun keluarga. (Foto: via Zillow)
Tak ketinggalan kolam renang privat di ruang terbuka sebagai tempat berkumpul yang seru. Di sekeliling kolam terdapat taman-taman hijau yang asri. (Foto: via Zillow)
Pernikahan content creator Jessica Jane dengan sang kekasih, Erwin Phang, tampaknya tinggal menghitung hari. Adik dari Jess No Limit ini baru saja mendapat kejutan bridal shower dari sahabat-sahabat terdekatnya, dan penampilannya sukses mencuri perhatian publik.