Hubungan hampa biasanya ditandai dengan komunikasi yang minim, jarang membicarakan hal penting, dan mulai kehilangan rasa peduli terhadap satu sama lain.
Kebencian adalah perasaan yang wajar muncul akibat kemarahan atau ketidakadilan. Namun, jika terus dipendam, hal ini bisa berdampak buruk pada kesehatan mentalmu.