Dulu sering jadi ‘nyamuk’ di antara hubungan sahabatnya, Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon, kini Prilly Latuconsina hadir di pernikahan mereka dengan status baru. Intip gaya Prilly dan kekasih berikut ini!
Mengakhiri tahun 2024, Prilly Latuconsina memilih pengalaman baru yaitu dengan liburan namun backpackeran. Tak sendiri, ia pun ditemani Omara Esteghlal mengunjungi Kamboja dan Thailand. Lalu bagaimana ootdnya? Yuk intip
Merayakan datangnya tahun baru selalu menjadi momen spesial bagi para selebriti. Dengan gemerlap kembang api di berbagai kota dunia, para artis ini tak hanya menikmati momen kebersamaan tetapi juga memamerkan gaya fashion yang memukau. Mulai dari Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, hingga Prilly Latuconsina, berikut potret gaya mereka!
Malam penganugerahan Festival Film Indonesia (FFI) 2024 menjadi ajang perayaan seni film sekaligus parade mode yang mencuri perhatian. Tahun ini, sejumlah artis tampil dengan balutan busana berwarna hitam yang sarat sentuhan nusantara. Warna hitam yang elegan dipadukan dengan detail tradisional menciptakan harmoni antara modernitas dan budaya lokal, membuat para artis terlihat memukau dan berkelas.
Malam puncak Anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2024 resmi digelar di ICE BSD, Tangerang, pada Rabu, 20 November. Penampilan sejumlah artis Indonesia dengan kebaya menjadi sorotan utama yang tak luput dari perhatian.